Menyusul kesuksesan drama 'Shichinin no Hisho (Seven Secretaries)', serial ini bakal diangkat ke layar lebar. Disutradarai oleh Naomi Tamura, film ini dijadwalkan tayang pada 7 Oktober mendatang. 'Seven Secretaries' baru aja merilis poster dan teaser trailernya. Film ini bercerita tentang tujuh sekretaris yang terdiri dari 'Tentara Bayangan'. Teaser berdurasi 1 menit lebih tersebut menampilkan aksi drama yang intens. Sementara posternya menampilkan ke-tujuh karakter utamanya.
Berita Lainnya :