Fakta Film 'Let's Go Karaoke!'

'Let?s Go Karaoke!' (Karaoke Iko!) adalah film drama komedi Jepang yang dirilis pada tahun 2024, disutradarai oleh Nobuhiro Yamashita dan diadaptasi dari seri manga karya Yama Wayama.

Film ini menampilkan para aktor terkenal seperti Gou Ayano, Jun Saito, dan Kyoko Yoshine.

'Let?s Go Karaoke!' mengisahkan tentang Kyoji Narita (Gou Ayano), seorang anggota yakuza yang berusaha keras meningkatkan kemampuan menyanyinya untuk memenangkan kompetisi karaoke yang diadakan oleh bosnya.

Alur cerita yang unik dan kehadiran aktor-aktor ternama menjadikan film ini salah satu drama komedi yang menarik perhatian penonton. (IDN Times)

Berita Lainnya :